Sejarah

Himpu didirikan pada bulan Maret 2016, HIMPU merupakan singkatan dari Himpunan Pelaku UMKM Kota Pontianak. Tujuan didirikan HIMPU adalah fokus pada pembinaan UMKM di Kota Pontianak. Terdiri dari gabungan para pelaku UMKM di Pontianak

Visi

Mewujudkan UMKM yang tangguh, Berkualitas dan berdaya saing tinggi

Misi

Menyatukan dan membina pelaku UMKM dalam suatu wadah organisasi yang terpadu

Meningkatkan akses pemasaran, jaringan usaha dan pengembangan UMKM

Meningkatkan akses Permodalan dan Pembiayaan bagi UMKM

Mendorong kemandirian dan daya saing UMKM

Motto Kami


Bersama Tumbuh Dan Berkembang

Susunan Pengurus 2016-2018

Ketua Abdurrachman

Wakil Ketua Deddy Supriadi

Sekretaris Vivi Susanti

Wakil Sekretaris M. Naufal

Bendahara Mardhiyah

Wakil Bendahara Nanik Lestari

Cerite UMKM

Accordion Wallet

Accordion walet,terdiri dari 6 slot kartu,1 kantong resliting,2 kantong hape dan sekat serba guna.
Bs PO selama 1 minggu,bebas memilih motif dan warna kain. Full hand stitch(jait tangan).

Mayzha Bros

Unk bros :
Bros dari batu alam (natural stone) yang di hiasi dengan payet jepang,mutiara,kristal dan permata

Mayzha Clutch

Clutch dari anyaman pandan yg dilapisi dengan kain tenun khas kalimantan Barat Dan dihiasi dengan batu dan payet.

Mayzha Etnic Accesories


Aksesoris yg etnik dan fashion dari kain tenun khas Kalimantan Barat dan batu alam


Gula Semut Aren Liawara

GULA SEMUT AREN LIAWARA ASLI KALIMANTAN BARAT
GULA SEMUT AREN atau ARENGA PALM SUGAR adalah pemanis berbentuk kristal yang dibuat dari nira yang berasal dari tandan bunga jantan pohon enau/aren.
Gula semut aren bisa menggantikan semua fungsi gula pasir kecuali warna coklatnya sehingga menjadi salah satu alternatif pemanis alami untuk makanan dan minuman.
Gula semut aren juga diyakini memiliki manfaat, antara lain : penambah tenaga, mencegah anemia, memperlancar peredaran darah, meningkatkan daya tahan dan menjaga kadar koresterol tubuh.

Pemesan SMS/WA : 081345614058/085750864849

Kerupuk Ikan Bilis Liawara

Kerupuk Ikan Bilis "LIAWARA" adalah cemilan diwaktu luang ataupun cemilan teman makan yang terbuat dari ikan bilis segar dicampur dengan tepung kanji dan bahan-bahan lainnya.
Kerupuk Ikan Bilis LIAWARA kaya akan protein bila digoreng dengan minyak panas akan mendapatkan rasa yang gurih dan renyah.

Pemesan SMS/WA : 081345614058/085750864849

Amplang Ikan Tenggiri Liawara

Amplang Ikan Tenggiri "LIAWARA" adalah makanan tradisional yang terbuat dari ikan tenggiri segar dicampur dengan tepung kanji dan bahan-bahan lainnya. Kemudian digoreng sehingga mendapatkan rasa amplang terbaik yang gurih dan renyah.
Amplang Ikan Tenggiri "LIAWARA" memiliki dua varian rasa, yaitu RASA ORIGINAL dan RASA BAWANG.
Amplang dikemas dalam kemasan alumunium foil dan kemasan kotak. Untuk pemesan minimal 12 kotak akan dikemas dalam kemasan kanton.

Pemesan SMS/WA : 081345614058/085750864849

Published By Himpu Tim